Historia Bisnis: Alasan Putera Sampoerna Jual Saham Bank Sampoerna

Putera Sampoerna menjual Bank Sampoerna lantaran ingin fokus pada bisnis rokok. Bisnis rokok itu lalu diakuisisi Philip Morris. Sampoerna kini punya bank lagi.

Bisnis.com, JAKARTA -- Putera Sampoerna punya alasan tersendiri menjual sebagian saham di Bank Sampoerna International. Bisnis Indonesia edisi Jumat (9/10/1992) merekam alasan Putera Sampoerna melepas sebagian besar saham Bank Sampoerna.   

Perlu dicatat, Bank Sampoerna International ini berbeda dengan Bank Sahabat Sampoerna. Kendati punya nama yang hampir sama, sejarah kedua bank bergerak ke arah yang berbeda. 

Konten Premium Terbaru