Bisnis.com, JAKARTA - Bank Central Asia (BCA) merupakan salah satu bank swasta besar yang menjadi pilihan banyak masyarakat untuk menyimpan uang. Dalam artikel ini akan dibahas jenis tabungan BCA beserta suku bunga dan limitnya.
Sebelum membahas berbagai macam tabungan BCA, perlu dipahami apa itu tabungan. Berdasarkan sikapiuangmu.ojk.go.id, tabungan adalah simpanan uang di bank yang penarikannya hanya dapat dilakukan menurut syarat tertentu.
Saat membuka rekening tabungan bank baru, nasabah biasanya harus menyetor dana minimal. Nominal besarannya ditentukan oleh masing-masing bank.
Sementara itu, berdasarkan situs resminya, BCA memiliki sejumlah jenis tabungan yang berupa simpanan rupiah maupun valas.
Jenis Tabungan Bank BCA
Di bawah ini merupakan jenis tabungan BCA:
1. Tahapan BCA
Tahapan BCA merupakan kependekan dari Tabungan Hari Depan, dengan karakteristik berbentuk rekening tabungan dalam mata uang rupiah. Jika membuka tabungan bank ini, nasabah akan mendapatkan Paspor BCA yang berfungsi sebagai kartu ATM, debit, dan tunai.
Baca Juga
Setoran awal untuk tabungan Tahapan BCA yaitu minimum Rp500.000.
Suku bunga tabungan Tahapan BCA
Saldo (Rp) |
Suku Bunga (% p.a) |
0,00 | |
≥ 10.000.000 - | 0,01 |
≥ 50.000.000 - | 0,01 |
≥ 500.000.000 - | 0,01 |
≥ 1.000.000.000 | 0,03 |
Berlaku Efektif: 1 Februari 2024
Limit tabungan Tahapan BCA
Jenis Transaksi | Paspor Blue | Paspor Gold | Paspor Platinum |
Melalui ATM BCA |
|||
Tarik Tunai 1) |
Rp15.000.000 |
Rp15.000.000 |
Rp15.000.000 |
Setor Tunai 2) |
Rp50.000.000 |
Rp80.000.000 |
Rp100.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp100.000.000 |
Rp125.000.000 |
Rp150.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp100.000.000 |
Rp125.000.000 |
Rp150.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp30.000.000 |
Rp40.000.000 |
Rp50.000.000 |
Melalui EDC |
|||
Debit BCA 6) |
Rp100.000.000 |
Rp125.000.000 |
Rp150.000.000 |
Debit Contactless tanpa PIN 7) |
Rp1.000.000 |
||
Melalui m-BCA |
|||
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp100.000.000 |
Rp125.000.000 |
Rp150.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp100.000.000 |
Rp125.000.000 |
Rp150.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp30.000.000 |
Rp40.000.000 |
Rp50.000.000 |
Jenis Transaksi |
Melalui myBCA |
Melalui Internet Banking |
Transfer ke Rekening BCA milik sendiri 9) |
Tidak dibatasi |
Rp500.000.000 12) |
Transfer antar Rekening BCA 10) |
Rp300.000.000 11) |
|
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) |
||
Transfer antar Bank (LLG dan RTGS) |
||
Transfer antar Bank (BI-FAST) |
||
Transfer antar Bank (Online) |
||
Tarik Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 13) |
Rp15.000.000 |
Tidak Tersedia |
Setor Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 14) |
Rp100.000.000 |
Perubahan Terakhir : 19 Januari 2024
2. Tahapan Xpresi
Tahapan Xpresi BCA merupakan jenis tabungan pengembangan dari produk Tahapan yang diprioritaskan untuk anak muda. Produk tabungan ini didesain dalam berbagai macam gaya.
Setoran awal minimum Tahapan Xpresi BCA sebesar Rp50.000, yang terdiri dari Rp25.000 sebagai setoran awal dan Rp25.000 sebagai biaya pencetakan kartu.
Suku bunga tabungan Tahapan Xpresi
Saldo (Rp) |
Bunga (%pa) |
|
0,00 |
≥ 1.000.000 |
0,03 |
Berlaku Efektif: 1 Februari 2024
Limit tabungan Tahapan Xpresi
Jenis Transaksi |
Paspor Xpresi |
Melalui ATM BCA |
|
Tarik Tunai 1) |
Rp10.000.000 |
Setor Tunai 2) |
Rp30.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp50.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp50.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp20.000.000 |
Melalui EDC |
|
Debit BCA 6) |
Rp50.000.000 |
Debit Contactless tanpa PIN 7) |
Rp1.000.000 |
Melalui m-BCA |
|
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp50.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp50.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp20.000.000 |
Jenis Transaksi |
Melalui myBCA |
Melalui Internet Banking |
Transfer ke Rekening BCA milik sendiri 9) |
Tidak dibatasi |
Rp500.000.00012) |
Transfer antar Rekening BCA 10) |
Rp300.000.00011) |
|
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) |
||
Transfer antar Bank (LLG dan RTGS) |
||
Transfer antar Bank (BI-FAST) |
||
Transfer antar Bank (Online) |
||
Tarik Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 13) |
Rp15.000.000 |
Tidak Tersedia |
Setor Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 14) |
Rp100.000.000 |
Perubahan terakhir: 19 Januari 2024
3. Simpanan Tahapan Berjangka
Tahapan Berjangka BCA merupakan produk tabungan bank BCA yang dikhususkan untuk perorangan dengan setoran rutin dalam jumlah dan jangka waktu tertentu, yang dilengkapi dengan asuransi jiwa.
Setoran bulanan Simpanan Tahapan Berjangka BCA mulai dari Rp500.000 per bulan dengan kelipatan Rp50.000. Jenis tabungan ini memiliki jangka waktu mulai dari 1 tahun hingga 20 tahun.
Suku bunga Simpanan Tahapan Berjangka BCA
Setoran Rutin Bulanan |
Jangka Waktu (Tahun) |
|||
≥1 - |
≥3 - |
≥5 - |
≥10 |
|
0,90% | 1,10% | 1,40% | 1,60% | |
≥ Rp1.000.000 | 1,10% | 1,40% | 1,60% | 1,60% |
Limit Simpanan Tahapan Berjangka BCA
Untuk tabungan Tahapan Berjangka BCA tidak dapat dilakukan penarikan dana selama jangka waktu menabung. Namun, untuk mengakomodir kebutuhan nasabah, BCA memberlakukan biaya untuk Tahapan Berjangka sebagai berikut:
Keterangan |
Biaya |
Transaksi setoran di counter | Bebas biaya |
Administrasi Bulanan | Bebas biaya |
Gagal Debet | Bebas biaya |
Premi Asuransi | Bebas biaya |
Cetak data/mutasi di cabang | Sesuai ketentuan yang berlaku |
Penutupan rekening sebelum jatuh tempo *) | 1% x saldo akhir Tahapan Berjangka |
4. Simpanan Pelajar (SimPel)
Tabungan SimPel BCA merupakan salah satu produk simpanan yang diterbitkan secara nasional oleh bank-bank di Indonesia, khusus untuk pelajar sebagai alat belajar untuk mempersiapkan masa depan serta pengenalan dunia perbankan sejak dini.
Setoran awal SimPel BCA hanya Rp5.000 dan bebas administrasi bulanan.
Suku Bunga tabungan SimPel BCA
Simpanan Pelajar tidak mendapatkan bunga.
Limit tabungan SimPel BCA
Batas harian transaksi berdasarkan kartu:
Jenis Transaksi |
Kartu Simpanan Pelajar |
Tarik Tunai |
Rp7.000.000,- |
Setoran Tunai |
Rp15.000.000,- |
Transfer Antar Rekening |
Rp20.000.000,- |
5. Tapres
Tapres BCA merupakan kependekan dari Tabungan Prestasi. Produk tabungan ini memberikan suku bunga lebih dengan karakteristik berbentuk rekening tabungan,
Untuk membuka jenis tabungan ini, nasabah perlu menyetor minimal Rp5 juta.
Suku Bunga Tabungan Tapres BCA
Saldo (Rp) | Suku Bunga (%pa) |
0,00 | |
≥ 10.000.000 - | 0,02 |
≥ 50.000.000 - | 0,09 |
≥ 500.000.000 - | 0,10 |
≥ 1.000.000.000 | 0,90 |
Limit Tabungan Tapres BCA
Jenis Transaksi |
Kartu Tapres |
Melalui ATM BCA |
|
Tarik Tunai 1) |
Rp15.000.000 |
Setor Tunai 2) |
Rp80.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp125.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp125.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp40.000.000 |
Melalui EDC |
|
Debit BCA 6) |
Rp125.000.000 |
Debit Contactless tanpa PIN 7) |
Rp1.000.000 |
Melalui m-BCA |
|
Transfer antar Rekening BCA 3) |
Rp125.000.000 |
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) 4) 8) |
Rp125.000.000 |
Transfer antar Bank 5) |
Rp40.000.000 |
Jenis Transaksi |
Melalui myBCA |
Melalui Internet Banking |
Transfer ke Rekening BCA milik sendiri 9) |
Tidak dibatasi |
Rp500.000.000 12) |
Transfer antar Rekening BCA 10) |
Rp300.000.000 11) |
|
Transfer antar Rekening BCA (ke rekening valas) |
||
Transfer antar Bank (LLG dan RTGS) |
||
Transfer antar Bank (BI-FAST) |
||
Transfer antar Bank (Online) |
||
Tarik Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 13) |
Rp15.000.000 |
Tidak Tersedia |
Setor Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 14) |
Rp100.000.000 |
6. TabunganKu
TabunganKu BCA merupakan produk tabungan BCA yang dikhususkan untuk perseorangan dengan syarat yang mudah dan ringan. Jenis tabungan ini diterbitkan bersama oleh bank-bank di Indonesia.
TabunganKu hadir untuk menumbuhkan budaya menabung serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan tidak dikenakan biaya administrasi bulanan. Nominal penempatan TabunganKu mulai dari Rp20.000.
Suku Bunga TabunganKu BCA
Saldo (Rp) |
Suku Bunga (%pa) |
|
0,25% |
500.001 - |
0,50% |
≥ 1.000.001 |
2,00% |
Limit TabunganKu BCA
Batas harian transaksi berdasarkan kartu:
Jenis Transaksi |
Kartu Tabunganku |
Tarik Tunai |
Rp7.000.000 |
Setoran Tunai |
Rp15.000.000 |
Transfer Antar Rekening |
Rp25.000.000 |
7. BCA Dollar
BCA Dollar merupakan produk tabungan yang dapat dipilih oleh nasabah BCA yang memiliki kebutuhan menabung dan berinvestasi dalam mata uang asing USD atau SGD.
Nominal penempatan awal tabungan BCA Dollar mulai dari US$100 atau SGD200.
Suku Bunga Tabungan BCA Dollar
BCA Dollar USD
Saldo (USD) |
Suku Bunga (%pa) |
0,05 % | |
≥ USD 1.000 - | 0,08 % |
≥ USD 10 Ribu - | 0,15 % |
≥ USD 50 Ribu - | 0,25 % |
≥ USD 100 Ribu - | 0,50 % |
≥ USD 200 Ribu | 0,80 % |
Berlaku Efektif: 01 Desember 2023
BCA Dollar SGD
Saldo (SGD) |
Suku Bunga (%pa) |
0,10 | |
≥200 | 0,10 |
Berlaku Efektif: 04 November 2019
Limit Tabungan BCA Dollar
Limit harian transaksi BCA Dollar:
Jenis Transaksi |
Limit |
Melalui ATM BCA |
|
Tarik Tunai 1) |
Rp15.000.000 (ekuivalen) |
Transfer antar Rekening BCA 2) |
Rp100.000.000 (ekuivalen) |
Melalui m-BCA |
|
Transfer antar Rekening BCA 2) |
Rp100.000.000 (ekuivalen) |
Melalui myBCA |
|
Transfer ke Rekening BCA milik sendiri 3) |
Tidak dibatasi |
Transfer antar Rekening BCA 4) |
Rp300.000.000 (ekuivalen) |
Tarik Tunai Tanpa Kartu (Cardless) 5) |
Rp15.000.000 (ekuivalen) |
Melalui Internet Banking |
|
Transfer antar Rekening BCA 6) |
Rp500.000.000 (ekuivalen) |
Perubahan Terakhir: 19 Januari 2024
Demikianlah informasi lengkap mengenai jenis-jenis tabungan Bank BCA beserta suku bunga dan limitnya.