Bisnis.com, JAKARTA--DPR bersama pemerintah membentuk Panitia Kerja (Panja) RUU Usaha Perasuransian yang akan menindaklanjuti pembahasan daftar inventarisasi masalah yang sebelumnya dikumpulkan oleh pemerintah dan masing-masing fraksi di DPR.
Panja tersebut diketuai oleh Emir Moeis, didampingi tiga pimpinan lainnya yakni Harry Azhar Aziz, Timo Pangerang dan Andi Rahmat.
Anggota Panja terdiri atas 25 anggota komisi XI DPR ditambah dengan perwakilan dari pemerintah yang berasal dari Kementerian Keuangan, Kementerian Hukum dan HAM, dan Kementerian BUMN.
Selain itu, diusulkan juga perwakilan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) sebagai narasumber dalam pembahasan RUU Usaha Perasuransian oleh Panja.
Wakil Ketua Komisi XI DPR Harry Azhar Azis mengatakan Panja bertugas melakukan pembahasan draf beleid yang ditargetkan rampung pada 2013.
"Apakah akan selesai pada 2013 ya kita lihat saja. Tergetnya sih begitu," katanya seusai memimpin dapat kerja Komisi XI dengan Menteri Keuangan, Menteri Hukum dan HAM, dan Menteri BUMN, Senin (8/7/2013).
Panja RUU Usaha Perasuransian Dibentuk, Emir Moeis Jadi Ketua
Bisnis.com, JAKARTA--DPR bersama pemerintah membentuk Panitia Kerja (Panja) RUU Usaha Perasuransian yang akan menindaklanjuti pembahasan daftar inventarisasi masalah yang sebelumnya dikumpulkan oleh pemerintah dan masing-masing fraksi di DPR.Panja tersebut
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Farodilah Muqoddam
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

8 jam yang lalu
ANTM, MDKA, BRMS Stock Outlook Amid Bullish Gold Trend

9 jam yang lalu
IDX to Delist 10 Companies in 2025, Including HITS and MYRX
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru

8 jam yang lalu
Fintech Samir Usul Agunan Pinjaman Online Berbeda dengan Bank

8 jam yang lalu
BNI (BBNI) Bidik Tabungan Tumbuh 16,7% Tahun Ini
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
